1

SABTU 11 JULI 2015 Edisi No 376 12 HALAMAN Harga Rp 2.000 Pejabat Daerah Sanksi Dicopot Jika tak Dukung Listrik Nasional “Akan lebih baik jika Proyek 35 Ribu MW bukan hanya dari pusat. Harus ada komitmen dari daerah dan ada tenggatnya.” P emerintah Pusat mengajak Pemimpin Daerah untuk mensukseskan program percepatan ketenagalistrikan 35 Ribu Mega Watt (MW) dengan memberikan kemudahan perizinan dan pembebasan lahan. Jika hal tersebut tak dilakukan, ada hukuman yang menanti bagi para pejabat tersebut. Menteri Dalam Negeri, Tjahjo Kumolo mengatakan, proyek kelistrikan yang ditargetkan rampung dalam 5 tahun tersebut tak hanya membutuhkan kerja keras pemerintah pusat, tetapi juga membutuhkan peran serta dari pemerintah daerah. Tjahjo di Surabaya Jumat (10/7) menandaskan, “Akan lebih baik jika Proyek 35 Ribu MW bukan hanya dari pusat. Harus ada komitmen dari daerah dan ada tenggatnya.” Pemerintah Pusat telah melakukan rapat koordinasi Tahap I dengan Gubernur, Bupati dan Walikota wilayah Sumatera, Jawa dan Bali untuk menjalankan hal tersebut. Direktur Jenderal Bina Administrasi Kewilayahan Kementerian Dalam Negeri, Agung Mulyana menambahkan, ada hukuman bagi kepala daerah yang tidak mendukung suksesnya program pemerintah tersebut. PTUN Anulir Kemenangan Aburizal Bakrie KORAN BABEL -- Pengadilan Tinggi Tata Usaha Negara (PTUN) hari ini mengabulkan permohonan bAanding Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia terkait penerbitan Surat Keputusan Kepengurusan Partai Golkar. Dengan putusan itu, legalitas kepengurusan Golkar saat ini berada di pihak kepengurusan Musyawarah Nasional Hasil Ancol yang melahirkan Ketua Umum Agung Laksono. Putusan dengan nomor register 162/B/2015/PT TUN JKT itu dibuat oleh Majelis Hakim yang terdiri dari Arif Nurdua, Didik Andy Prastowo, dan Nuraneni Manurung. Dalam laman situs PenHal.2 Ratusan VCD Bajakan Disita Hal.4 PNS Dilarang Tambah Libur Hal.5 Tokyo Minta Bantuan AS gadilan Tinggi TUN Jakarta, hakim menilai gugatan yang diajukan kepengurusan Munas Bali terhadap SK kepengurusan Munas Ancol tak dapat diterima. “Menyatakan gugatan penggugat/terbanding tidak dapat diterima,” Ketua Dewan Pimpinan Pusat Partai Golkar kubu Agung Laksono, Leo Nababan menyatakan rasa syukur atas putusan tersebut. Menurut dia, putusan itu merupakan kado bagi seluruh keluarga besar TUNGGU INFORMASI - Ribuan penumpang menunggu informasi keberangkatan penerbangannya setelah adanya penutupan semua penerbangan di Bandara Ngurah Rai, Denpasar, Jumat (10/7). Foto: Istimewa/CNN Indonesia/Antara. 43.370 Penumpang Gagal Berangkat KORAN BABEL - Maskapai Penerbangan Sriwijaya Air dan NAM Air, sejak Jumat (10/72015) Pukul 11.00 telah menyampaikan permohonan pengertian dari para pelanggannya menyikapi adanya pemberitahuan dari pihak Bandara Ngurah Rai, Denpasar berupa Notice to Airman (Notam). Notam itu disampaikan kepada seluruh operator penerbangan tentang kewaspadaan akibat semburan abu vulkanik Gunung Raung di Bondowoso. Sriwijaya Air dan NAM Air meruasa perlu menyampaikan pemberitahuan notam ini kepada pelanggan dimanapun berada. “Rute penerbangan dari dan ke Denpasar, untuk sementara ini ditutup. Oleh karena itu, kami mohon pengertian kepada seluruh pelanggan, terutama yang hendak menggunakan jasa Sriwijaya Air dan Nam Air dari Denpasar maupun tujuan Denpasar. Kejadian ini merupakan kejadian alam, dan bukan kuasa manusia,” kata Agus Soedjono, Senior Manager Corporate Communication Sriwijaya Air, Jumat (10/7) siang sekira pukul TAPI ....... tiba-tiba ... Lantai berbisik : “Berlutut dan Berdoalah Oleh Agus Ismunarno Pemimpin Redaksi KORAN BABEL Keberanian Ahok! Ketika aku bangun pagi dan merenungkan Kunci Sukses Hidup : Jendela kamar bilang : “Lihat dunia diluar !!!” Langit - langit kamar berpesan : “Bercita - citalah setinggi mungkin !!” Jam dinding berkata : “Tiap detik itu berharga !!!” Cermin bilang : “Berkacalah sebelum bertindak !!!” Kalender berbisik : “Jangan menunda sampai besok !!!” Pintu berteriak : “Dorong yang keras, pergi dan berusahalah !!!” karena kunci kesuksesan kita harus dimulai dengan Doa” Kita belajar bahwa tidak selamanya hidup ini indah, kadang Allah mengijinkan kita melalui derita. Tetapi kita tahu bahwa Dia tidak pernah meninggalkan kita, sebab itu kita harus belajar menikmati hidup dengan bersyukur. Kita belajar bahwa tidak semua yang kita harapkan akan menjadi kenyataan, kadang Allah membelokkan rencana kita. Tetapi kita tahu bahwa itu lebih baik dari yang kita rencanakan, sebab itu kita belajar menerima semua itu dengan sukacita. Kita belajar bahwa tidak ada kejadian yang harus disesali dan ditangisi, karena semua rancanganNya yang akan indah pada waktunya. Ketika “Kaki” Mudik: Energi Denyut Bangsa KORAN BABEL -- Mudik juga memiliki makna dalam konteks kebangsaan. Menurut Haedar, mudik sebenarnya energi nasional yang luar biasa. Mudik memiliki energi budaya dan ekonomi yang sudah melekat dengan denyut nadi kehidupan berbangsa. Pemaknaan Mudik tersebut disampaikan Ketua PP Muhammadiyah Haedar Nashir. Ia menegaskan, kehidupan berbangsa dan bernegara jangan hanya dimaknai dalam konstruksi politik, apalagi politik yang serba transaksional. Watak kultural juga penting dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Tanpa mudik, kata Haedar, hidup bangsa ini tidak akan bergairah, bahkan akan ada kesumpekan nasional. Karena itu, pemerintah harus menempatkan mudik dalam kebijakan yang penting. Tak terkecuali, dalam managemen transportasi. Dalam konteks umat Islam, mudik memiliki makna syiar islam. Haedar menjelaskan, mudik berarti silaturahim. Sebagaimana diketahui, Islam sangat menekankan pentingnya silaturahim. Nabi bersabda, seorang Muslim akan diluaskan rezekinya dan dipanjangkan usianya karena silaturahim. Menurut Haedar, kalau budaya silaturahim mati, kehidupan sosial akan kering dan tidak manusiawi. Mudik, lanjut Haedar, juga mempunyai makna back to family, kembali ke keluarga. Keluarga adalah tempat sakinah, mawaddah, wa rahmah. Keluarga adalah tempat memupuk nilai-nilai ketentraman, kasih sayang, dan cinta    Mudik menjadi momentum untuk berbakti pada kedua orang tua, setelah sepanjang tahun sibuk dengan urusan dunia. “Ketika bangsa ini dalam keadaan serba 10.58. Rute penerbangan yang ditunda dan dibatalkan akibat letusan Gunung Raung adalah rute Sriwijaya Air : Jakarta – Denpasar PP, Denpasar – Dili, Timor Leste PP, dan beberapa rute Denpasar – China PP. Sedangkan rute NAM Air: Surabaya – Denpasar – Maumere – Kupang PP, “Menurut Notam yang ditujukan kepada kami, penundaan seluruh rute tersebut hingga tanggal 10 Juli 2015 pukul 21.30 WITA” tutur Agus. “Penutupan penerbangan Bandara Ngurah Rai, Denpasar ini bersifat UFN” tutur Agus lagi, sambil menerangkan yang Kangen Masakan Padang AFGAN, penyanyi nasional tahun ini tak pulang ke kampung halaman ke Padang. Afgan akan menghabiskan waktu bersama keluarga di Jakarta. Ambil libur dari pekerjaannya, Afgan bersiap menemui keluarga besarnya. Afgan mengatakan, “Menikmati waktu dengan keluarga, keliling rumah kakek nenek yang masih ada. Nggak ada open house yang besar-besaran, sederhana aja.” Selama bersama keluarga, Afgan biasanya lebih merasa santai, dan membicarakan hal-hal yang ringan. Pada momen Leb

2 Publizr Home


You need flash player to view this online publication